Lirik Lagu Rohani Putri Silitonga - Tak Habis KasihMu

Tuesday, October 9, 2012 ·


Download Mp3 - Lirik Lagu Rohani Kristen Putri Silitonga  
Lirik Tak Habis KasihMu oleh Putri Silitonga 

Ku tahu besar sungguh kasih setiaMu
Slalu hadir didalam hidupku
Ku yakin besar sungguh Kau peliharaku
Selalu melimpah akan kasihMu

Kau mengerti selalu
Kebutuhan di hidupku
Tak pernah terlambat
Slalu kurasakan
Di setiap waktu

Kubersyukur selalu
Atas kasih setiaMu
Tak ada habisnya
KasihMu ya Tuhan Yesus
 

0 comments: